Membuat Cinnamon Orange Coffee

Kali ini kita akan mencoba resep minuman berbahan dasar kopi dengan citarasa caffe. ya kita akan mencoba membuat Cinnamon orange coffe atau dalam bahasa Indonesianya Kopi Jeruk aroma Kayu Manis. Bagaimana membuatnya? yu mari kita coba...


Bahan :

    2 sdm kopi bubuk instan
    200 ml air
    200 ml air panas, campur dengan 1 sdm cokelat bubuk
    2 iris jeruk mandarin kaleng
    2 sdm gula pasir
    2 sdm whipped cream, kocok
    1/2 sdt kayu manis bubuk
    2 buah black berry segar

Cara Pembuatan Cinnamon Orange Coffee :

    Didihkan air, campur dengan kopi bubuk, aduk.
    Campur air kopi dengan campuran cokelat.
    Masukkan gula pasir, kayu manis, dan jeruk mandarin.
    Tuang campuran kopi ke dalam gelas.
    Hias dengan whipped cream, potongan jeruk, dan buah black berry. Sajikan.
Nikmati Kopi Jeruk Kayu Manis ini dengan cookies, kue basah, ataupun kudapan lain, dijamin nikmat. Kumpulan Resep Masakan Kuliner Indonesia Terlengkap

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Membuat Cinnamon Orange Coffee"

Post a Comment